QBeritakan.com - Ketua RT 011 RW 03 di Pluit, Riang Prasetya, tidak menampik bahwa ia kini membutuhkan perlindungan dari pihak kepolisian. Hal ini disampaikan Riang usai kantornya digeruduk puluhan karyawan yang bekerja di deretan ruko Jalan Niaga, Blok Z4 Utara, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara, pada Rabu (25/5/2023). "Kalau permasalahan perlu, pasti saya membutuhkan. Pasti setiap warga negara pasti membutuhkan aparat kepolisian. Diminta atau tidak diminta, pasti masyarakat membutuhkan," kata Riang saat dihubungi Kompas.com pada Kamis (25/5/2023). #riangprasetya #karyawan #rukopluit #penggusuran Baca Berita Selengkapnya di: https://wartakota.tribunnews.com/video Suara: Desy Selviany Editor Video: Krisna
0 Komentar