QBeritakan.com -Polsek Pancoran Mas mengecek kebenaran kabar penjual cilok diduga duel melawan begal saat mempertahankan HP miliknya di Gang H. Kimah, Rawadenok, Rangkapan Jaya, Pancoran Mas, Depok, Pada Rabu (14/6) sekitar pukul 22.30 WIB.
"Sementara belum ada infonya. Nanti biar dicek," kata Kapolsek Pancoran Mas, Kompol Tri Harijadi saat dikonfirmasi, Kamis (15/6/2023).
Tri menambahkan telah mengerahkan anggot dipimpin Kanit Reskrim Polsek Pancoran Mas mencari identitas korban di sekitar lokasi. Sebab, narasi di media sosial Instagram tidak menjelaskan identitas korban penjual cilok.
"Anggota dipimpin Kanit Reskrim sedang cari korbannya di sekitar lokasi. Karena di Instagram belum jelas identitas lengkapnya," ucapnya.
Sebelumnya laman beredar narasi di media sosial yang menjelaskan penjual cilok menjadi korban kekerasan saat begal berusaha merampas HP miliknya.
Home
Begal
Berita Viral
Kriminal
Penangkapan Begal
Tindak Kejahatan
video viral
viral
Viral Dirampas Hand Phonenya Penjual Cilok Duel Lawan Begal di Depok
Viral Dirampas Hand Phonenya Penjual Cilok Duel Lawan Begal di Depok

Selanjutnya
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE

Trending Now
-
QBeritakan.com - Di tanah Jawa yang megah, dua kerajaan besar berdiri dengan wibawanya masing-masing, Majapahit, penguasa timur yang kuat d...
-
QBeritakan.com - Pak Tengkop adalah petani holtikultura. Dia bukan petani biasa. Kebunnya bukan di tanah subur, tapi di tanah berbatu yang ...
-
QBeritakan.com - Tan Malaka merupakan tokoh PKI yang menolak pemberontakan pada 1926-1927. Tan Malaka mendapat informasi soal rencana pembe...
-
QBeritakan.com - terkenal karena bentuk kelopaknya yang unik dan warna-warninya yang mencolok. Tanaman ini kerap menjadi favorit di taman-ta...
-
QBeritakan.com - Arta Grave Monica (35 tahun), seorang ibu dari AFY Cristy Nauly (11 tahun), terpaksa membeli meja baru seharga Rp400.000 un...